Ini Lagu Kubuat Khusus untuk Seluruh Ibu di Dunia, terlebih Mamahku Sendiri.
Aku sangat Mencintaimu Mah !
~Mulai~
-Rindu Ibu-
Cipt: Banaharaz DeeZain
Dalam Sepi
Kau Datang Menghampiri
Membelaiku Dengan Dekapan Rindu
Sejuk... Aroma Tubuhmu
Engkaulah Pahlawanku Ibu
Dikala Resah
Kaulah Penawar Duka
Tersenyum Indah Ciptakan Bahagia
Rindu... Kami Padamu
Kau Ibu Pahlawan Hidupku
Reff;
Oh Ibu...
Engkaulah Pelipur Lara
Oh Ibu...
Jasamu Tiada Tara
Kami... Tak Mampu tuk Membalasnya
Engkaulah... Pahlawanku Ibu
Kau Ibu... Pahlawan Hidupku
~Selesai~
Salam dari Kami, Semoga Sahabat Banaharaz sekalian Terhibur dan dapat Menikmati.
Terima Kasih telah Berkenan Mendengarkan yah... ^-^ Walaupun Suaranya Ndut2an... hehe
SemangArt terus Berkarya, dan Berbagi Bersama Kami Bersama
"Banaharaz DeeZain"
0 Comments
Monggo Dikomen Pabila Berkenan~